10 Potret Kenangan Syekh Ali Jabeer Bersama Keluarga dan Sababat

 Back

10 Potret Kenangan Syekh Ali Jabeer Bersama Keluarga dan Sababat

Beliau sangat mengutamakan istri dan keluarga

10 Potret Kenangan Syekh Ali Jabeer Bersama Keluarga dan Sababatinstagram.com/syekh.alijaber
Verified Writer
Verified Writer

Indonesia khususnya umat islam yang mengenal Syekh Ali Jaber saat ini tengah berduka. Kita kehilangan sosok ulama yanh sangat zuhud, rendah hati, tidak memiliki prasangka buruk terhadap orang lain bahkan terhadap pelaku yang menusuk tubuhnya. Indonesia berduka ditinggalkan ulama yang mendirikan Yayasan untuk mendorong generasi muda mempelajari Al-Qur'an. Sekarang semua itu tinggal kenangan, dan sepuluh potret kenangan di bawah ini semoga mengingatkan ilmuh, nasihat, serta hikmah yang pernah ia sampaikan. 

1. Pada tanggal 23 Januari 2020 Syekh Ali Jaber mengunggah foto dirinya memegang passport yang menjadi tanda bahwa dirinya telah diakui sebagai WNI

2. Syekh Ali Jaber rela tidak memegang hp hingga dua tahun lamanya supaya istrinya tidak cemburu lagi

3. Syekh Ali Jaber adalah anak pertama dari dua belas bersaudara

4. Syekh Ali Jaber sudah hafal Al-Qur'an sejak usia sebelas tahun

5. Semasa hidupnya Syekh Ali Jaber tidak pernah meminta anaknya untuk menjadi pendakwah, ia hanya meminta anaknya supaya tidak pernah meninggalkan sholat

6. Tidak hanya sebagai pendakwah Syekh Ali juga menjalankan bisnis di bidang kuliner dan properti

7. Sebelum meninggal Syekh Ali Jaber pernah dinyatakan positif Covid-19, namun saat meninggal ia sudah dinyatakan negatif

8. Beliau mendirikan Yayasan Syekh Ali Jaber untuk mendorong generasi penerus bangsa memperlajari Al-Qur'an

9. Potret kenangan saat Syekh Ali Jaber makan bersama Ustadz Khalid Basalamah, adiknya Syekh Muhammad Jabeer, dan aktor muda Syakir Daulay

10. Syekh Ali Jaber dilahirkan dari keluarga penyebar agama islam dan pebisnis handal di berbagai bidang

Harapannya sepuluh potret di atas bisa membawa para pembaca untuk kembali mengingat ilmu, hikmah, nasihat yang pernah ia sampaikan, dan mengamalkannya. Adalah kewajiban kita juga untuk mendoakan almarhum, semoga Allah senantiasa merahmatinya. 

Comments

Popular posts from this blog

10 Potret Mama Rieta dan Suami, Kakek Nenek Rafathar yang Selalu Mesra

Gemas Nan Memikat! 10 Potret Adu Gaya Amora dan Arsy saat Acara Resmi

9 Potret Stylish Dian Pelangi Momong Bayi, Desainer Top Emang Beda!