10 Potret Artis Pakai Peci yang Merupakan Identitas Pria Indonesia

 Back

10 Potret Artis Pakai Peci yang Merupakan Identitas Pria Indonesia

leluhur pria dari suku manapun selalu pakai tutup kepala
 Community Writer

Sering kita melihat para pejabat atau tokoh atau siapa pun pria yang memakai peci di acara resmi, seperti pernikahan, atau acara kenegaraan. Untuk bangsa Indonesia sendiri, ternyata peci sudah menjadi identitas Negara Indonesia, bukan hanya simbol dari agama tertentu. 

Sang Presiden Soekarno adalah tokoh nasional yang berhasil menyebarkan cita peci sebagai jati diri pria bangsa Indonesia. Foto resmi Presiden Soekarno dan Moh. Hatta juga saat membacakan teks proklamasi adalah mengenakan peci, begitu pun dengan tokoh-tokoh pahlawan lainnya. 

Berikut sepuluh pesohor pria yang mengenakan peci, mereka tampak bersahaja namun memiliki jati diri sebagai pria Indonesia.

1. Aktor tampan Reuben Alishama berdarah Belanda memakain peci saat mengucapkan ikrar pernikahan

2. Seperti yang telah diketahui, AHY dan istri adalah tokoh publik yang paling konsisten berpakaian yang mencirikan identitas Indonesia

3. Adik kandung AHY, Edhi Baskoro bahkan memakai peci untuk menghadiri kondangan pernikahan

4. Mendiang Ashraf Sinclair selalu memakai peci begitu pun dengan putranya, Noah Sinclair

5. Hamish Daud yang berdarah bule pun bangga lho pakai peci

6. Lengkap dengan sarung, begini lah menawannya penampilan Amar Zoni, bersahaja banget!

7. Raffi Ahmad memakai peci hitam saat memberikan restu pada Syahnaz yang hendak menikah

8. Peci bisa juga lho digunakan saat liburan dengan pakaian santai seperti pasangan Adelia dan Pasha ini

9. Dua sahabat yang saling mendukung, Umay Lubis dan Pasha Ungu kompak pakai peci hitam

10. Tokoh besar yang paling dikagumi dan konsisten memakai peci di banyak acara adalah mendiang Eyang Habibie

Itu dia sepuluh potret tokoh memakai peci yang sejatinya merupakan identitas bangsa. Apalagi jika kita melihat nenek moyang kita di masa lalu, dari suku manapun para tokohnya selalu memakain tutup kepala. Bangga pakai peci, yuk generasi Indonesia pakai peci!

Comments

Popular posts from this blog

10 Potret Mama Rieta dan Suami, Kakek Nenek Rafathar yang Selalu Mesra

Gemas Nan Memikat! 10 Potret Adu Gaya Amora dan Arsy saat Acara Resmi

9 Potret Stylish Dian Pelangi Momong Bayi, Desainer Top Emang Beda!