10 Potret Kompak Jehian dan Jerome, Masuk Forbes Under 30 Asia, lho!
10 Potret Kompak Jehian dan Jerome, Masuk Forbes Under 30 Asia, lho!
Gen keluarga kocak dan pinter, nih
instagram.com/jehianps
Selain Maudy Ayunda, millenial yang juga masuk dalam Forbes Under 30 Asia tahun ini salah satunya adalah Jerome Polin dan kakaknya Jehian. Jerome dan Jehian mendirikan agnesi Q&A yang menaungi banyak Youtubers dan influencer yang salah satunya adalah Leonardo Edwin. Walau tinggal di negara yang berbeda dua bersaudara ini selalu kompak seperti dalam sepuluh potret di bawah ini.
1. Jehian dan Jerome dikenal publik sebagai influencer yang berpengaruh di bidang pendidikan
2. Mereka memiliki adik bungsu yaitu Jesferrel Porman Sijabat yang tak kalah berprestasinya di bidang akademik
3. Jehian kuliah di ITB sedangkan Jerome kuliah di Jepang yaitu di Universitas Waseda
4. Pertemanan mereka berada di circle influencer-influencer sukses yang berprestasi di bidang akademik misalnya Turah yang kuliah di Rusia
5. Selain Turah, influencer lain yang bernaung di bawah agensi Q&A adalah Leonardo Edwin yang kuliah di Amerika
6. Jehian dan Jerome salah satu millenial yang melek sama dunia bisnis nih, berkali-kali ia bertukar pikiran dengan bos Indomie, Axton Salim
7. 'Bapak dan anak-anaknya' begitu lah tulis Jehian untuk caption foto saat ia bersama Waseda Boys
8. Jehian dan Jerome bersama influencer-influencer yang bernaung di bawah agensi Q&A, Jehian paling tua nih
9. Selain terkenal cerdas, Jerome dan Jehian juga sama kocaknya!
10. Q&A sudah cocok lah ya mengobritkan para talent untuk bersaing di industri hiburan Korea
Indonesia tentu sangat bangga mengetahui anak mudanya menjadi salah satu millenial yang masuk Forbes Under 30 Asia, mengingat begitu banyak anak muda sangat sukses dari berbagai negara di Asia.
Comments
Post a Comment