10 Potret Pedangdut Faul Lida yang Fokus Selesaikan S3, Dapat Beasiswa
10 Potret Pedangdut Faul Lida yang Fokus Selesaikan S3, Dapat Beasiswa
sering tampil di universitad di luar negeri
Faul Lida (instagram.com/faul.lida2019)
Pedangdut asal Aceh yang terkenal melalui ajang pencarian bakat baru saja merayakan ulang tahunnya ke 26, target Faul di usianya yang sekarang ini adalah fokus menyelesaikan S3 di salah satu universitas di Jakarta. Bagi Faul menyelesaikan S3-nya terlebih dahulu merupakan proritas mengingat dirinya yang kuliah dengan besiswa. Selain menyelesaikan pendidikan, Faul juga fokus mengembangkan karier dan belum fokus dalam mencari jodoh. Langsung saja yuk kita lihat sepuluh potret Faul di bawah ini.
1. Faul merupakan pedangdut asal Aceh yang lahir pada bulan Mei 1995
2. Faul merupakan salah satu pedangdut yang menjadikan pendidikan sebagai prioritasnya
3. Semasa kuliah sarjana dan magister Faul sering mengikuti mengikuti lomba nyanyi di dalam dan di luar negeri
4. Ini adalah salah satu potrer Faul saat mengikuti lomba nyanyi di Universitas Okan, Turki
5. Faul menjuarai Lida Dangdut Indonesia pada tahun 2019
6. Faul baru saja merayakan ulang tahunnya yang ke 26
7. Di usia yang sudah cukup untuk menikah ini, Faul masih fokus menyelesaikan pendidikan
8. Saat ini Faul sedang kuliah S3 dengan beasiswa di salah satu universitas di Jakarta
9. Selain menyanyi Faul juga sering tampil di televisi untuk mengaji
10. Faul pernah mengenyam pendidikan tinggi di Universitas Muhammadiyah Jakarta
Setelah sekian sering kita mendengar pedangdut yang tak mengenyam pendidikan, Faul seolah menjadi kabar segar di artis kalangan pedangdut.
Comments
Post a Comment