9 Nasihat Ini Sangat Berguna Untukmu yang Mudah Insecure Akibat Medsos

 Back

9 Nasihat Ini Sangat Berguna Untukmu yang Mudah Insecure Akibat Medsos

yang diposting mungkin hanya kejadian 5 menit dari 24 jam 

9 Nasihat Ini Sangat Berguna Untukmu yang Mudah Insecure Akibat MedsosJangan Insecure (https://instagram.com/twitter.keras)
Verified Writer
Verified Writer

Generasi 1986 sampai 1996 barangkali saat ini sedang mengalami gejolak yang amat besar, apalagi saat mereka melihat pencapaian teman-teman seangkatannya di media sosail. Banyak yang menilai bahwa umur 25 adalah puncak quarter life qrisis yang ditandai dengan keadaan yang stabil dalam berbagai hal, karier hingga asmara. Sedangkan usia 35 adalah awal dari puncak kemapanan.

Namun yang terpenting, adalah jangan pernah membandingkan diri sendiri apalagi sampai insecure dengan pencapaian orang lain. Ada banyak hal yang mempengaruhi kesuksesan, setiap orang memiliki perfect time-nya masing-masing. Jangan insecure, ah! Mending baca sembilan nasihat di bawah ini, yuk!

1. Sabar! Yuk, belajar dari cabe yang matangnya nggak barengan, walau mereka tumbuh di waktu dan tempat yang sama

2. Nasihat dari bapak dosen yang sangat berharga, lihat lah padahal dua jambu ini ada di tangkai yang sama

3. Mereka tidak mungkin memamerkan 24 jam hidup mereka di media sosial, mereka hanya posting yang ingin mereka posting saja

4. Perkuat iman pada qada dan qadar yang telah ditetapkan Tuhan YME, bahkan sejak kita belum lahir ke dunia ini

5. Percayalah, di dunia ini masih ada orang yang tidak memiliki akun media sosial dan mereka baik-baik saja

6. Media sosial sudah booming sejak awal tahun 2000an, harusnya kita sudah cukup mengerti bagaimana karakteristiknya, lebih bijak, yuk!

7. Olaharaga jenis apapun kalau akan dilombakan pasti di garis start yang sama, lah, hidup kita kan bukan buat lomba!

8. Singkatnya, kalau mau membandingkan diri sendiri dengan si A misalnya, coba deh jadi si A dulu!

9. Bukan rahasia umum lagi, kalau media sosial jadi ajang pamer, padahal yang pamer belum tentu bahagia juga

So, bijak lah bermedia sosial. Jika media sosial hanya membuat membebani mentalmu maka atau dengan kata lain lebih banyak mudorotnya dari pada manfaatnya, maka lebih baik berhenti bermedia sosial. Percalah, ada banyak orang sukses di dunia ini yang tidak bermedia sosial. Ada banyak orang yang melihat media sosial hanya sebagai opsi dalam hidupnya. 

Comments

Popular posts from this blog

10 Potret Mama Rieta dan Suami, Kakek Nenek Rafathar yang Selalu Mesra

Gemas Nan Memikat! 10 Potret Adu Gaya Amora dan Arsy saat Acara Resmi

9 Potret Stylish Dian Pelangi Momong Bayi, Desainer Top Emang Beda!